Gambar ucapan idul fitri
Gambar ucapan idul fitri biasnya dibuat menggunkan teknik cetak diera modern saat ini, tapi di saat tahun 1980-an ucapan selamat untuk lebara/ucapan lebaran dibuat menggunkan teknik manual, yaitu dibuat menggunkan teknik lukis, sedangkan kartu ucapan tersebut memang betul-betul unik dan original, begitu juga dengan tulisannya dibuat menggunkan tangan. Saya mencoba kembali lagi pada tahun tersebut, karena saat ini masyarakat kebanyakan banyak menggunkan teknik cetak digital.
Karya diatas saya buat menggunkan cat acrylic/akrilik diatas permukaan kertas linen hitam. Ternya lebih asik dilukis menggunkan teknik manual.
Tiada kata yang paling indah diucapkan dihari yang fitri ini selain mengucapkan mohon maaflahir dan batin, tak kalah pentingnya adalah memberi maaf, karena minta maaf dan memaafkan adalah hal yang sangat terpuji, semoga di hari yang fitri ini kita tetap bersyukur dan tetap lindungan-Nya, Amin.
Komentar
Posting Komentar